6 Kereta Api Kelas Ekonomi Dengan Susunan Kursi 2-2

by | Mar 17, 2024 | Kereta Api, Transportasi

Kereta Api dengan kursi 2-2 memungkinkan lorong atau aisle yang lebih lapang, sehingga ketika membutuhkan berjalan dari tempat duduk, maka untuk jalan akan nyaman.

Baca juga: KAI Merilis Kereta Ekonomi New Generation, Cek Di Kereta Mana Saja!

PT Kereta Api Indonesia saat ini menyediakan 6 rangkaian yang beroperasi di berbagai macam rute atau relasi. Kereta jenis ini juga disebut dengan nama Ekonomi Package. Anda bisa memilih yang cocok untuk perjalanan anda.

Baca juga: Apa Perbedaan Kelas Eksekutif, Bisnis, Premium, dan Ekonomi di Kereta Api Indonesia?

Ambarawa Ekspres

Kereta ini akan membawamu dari Stasiun Semarang Poncol ke tujuan di Stasiun Surabaya Pasarturi. Kamu bisa naik kereta Ambarawa Ekspres dengan harga tiket Rp 100.000-110.000. Kamu bisa naik atau turun kereta ini di stasiun Semarang Tawang Bank Jateng, Ngrombo, Kradenan, Randublatung, Cepu, Bojonegoro, Babat, Lamongan, dan Surabaya Pasarturi.

Baca juga: Jadwal KA Ambarawa Ekspres, Semarang Poncol-Surabaya Pasarturi PP

Blora Jaya

Kereta dengan rute Semarang Poncol-Cepu PP. Kamu bisa naik kereta ini dengan harga tiket Rp 65.000. Kamu bisa naik atau turun kereta api Blora Jaya di stasiun Semarang Tawang Bank Jateng, Ngrombo, Jambon, Kradenan, Doplang, Randublatung, Ngrandu, dan Cepu.

Baca juga: Jadwal KA Blora Jaya, Semarang Poncol-Cepu PP

Cikuray

Baca juga: Kereta Api Dengan Campuran Kelas Eksekutif dan Ekonomi, Memangnya Ada?

Kereta dengan relasi Pasarsenen di Jakarta ke Stasiun Garut. Kamu bisa naik KA Cikuray dengan harga tiket Rp 45.000. Kamu bisa naik atau turun kereta ini di stasiun Bekasi, Cikarang, Karawang, Cikampek, Purwakarta, Cimahi, Bandung, Kiaracondong, Leles, Cibatu, dan Garut.

Baca juga: Jadwal KA Cikuray, Pasarsenen-Garut PP

Jaka Tingkir

Baca juga: Naik Kereta Api Ekonomi Murah Meriah? Ini Daftar Yang Bisa Kamu Pilih

Dari Stasiun Purwosari di Solo menuju Stasiun Pasarsenen di Jakarta naik KA Jaka Tingkir. Kamu bisa naik kereta ini dengan harga tiket Rp 200.000-280.000. Kamu bisa naik atau turun kereta Jaka Tingkir di stasiun Klaten, Lempuyangan, Wates, Kutoarjo, Kebumen, Gombong, Kroya, Purwokerto dan Bumiayu di Jawa Tengah. Sedangkan di Jawa Barat, kereta Jaka Tingkir berhenti di Cirebon Prujakan, Jatibarang, Haurgeulis, dan Cikarang. Sebelum berhenti di Jakarta di dua stasiun: Jatinegara dan Pasarsenen.

Baca juga: Jadwal KA Jaka Tingkir, Purwosari-Pasarsenen PP

Majapahit

Kereta dengan relasi Malang-Pasarsenen (Jakarta) PP ini bisa kamu naiki dengan harga tiket Rp 290-350 ribu. Kamu bisa naik atau turun kereta ini di wilayah Provinsi Jawa Barat (Bekasi, Karawang, Haurgeulis, dan Cirebon Prujakan). Jawa Tengah (Tegal, Pekalongan, Semarang Tawang Bank Jateng, Solojebres, dan Sragen). Dan Jawa Timur (Walikukun, Ngawi, Madiun, Nganjuk, Kertosono, Kediri, Tulungagung, Blitar, Wlingi, Kesamben, Kepanjen, Malang Kotalama, dan Malang).

Baca juga: Jadwal KA Majapahit, Malang-Pasarsenen PP

Menoreh

Kereta yang membawamu ke Jakarta ini bisa kamu naiki dengan harga tiket Rp 185-250 ribu. Berangkat dari Stasiun Semarang Tawang Bank Jateng, kamu bisa naik atau turun KA Menoreh di stasiun Weleri, Batang, Pekalongan, Pemalang, Tegal, dan Brebes di Provinsi Jawa Tengah. KA Menoreh lanjut melewati Stasiun Cirebon Prujakan, Jatibarang, Pegaden Baru, dan Bekasi, sebelum berhenti di Jatinegara dan Pasarsenen.

Baca juga: Jadwal KA Menoreh, Semarang Tawang-Pasarsenen PP

Berikut artikel mengenai Kereta Api Kursi 2-2 yang dijelaskan di Printilan.com. Semoga anda semua yang memilih kereta api, dapat memiliki bahan pertimbangan agar anda dapat melakukan perjalanan dengan nyaman dan aman.

Printilan.com adalah situs web berisi informasi mengenai topik-topik seperti daerah, politik, negara, sejarah, transportasi, dan hiburan. Kami juga menampilkan arsip-arsip berita di masa lalu agar jadi jembatan wawasan bagi masa sekarang.

Info Transportasi

Transpotasi Umum

TJ •  MRT •  LRT Jakarta •  LRT Bekasi •  LRT Cibubur

KRL Commuter

Cikarang •  Bogor •  Rangkasbitung •  Tangerang  •  Tanjung Priok •  Solo-Jogja  •  Jogja-Solo

Kereta Api Jarak Jauh

A

Airlangga  Ambarawa Ekspres  Argo Bromo AnggrekArgo CheribonArgo DwipanggaArgo LawuArgo MerbabuArgo MuriaArgo ParahyanganArgo SemeruArgo SindoroArgo Wilis

B

Bangunkarta • Banyubiru • Baturraden EkspresBengawan  BimaBlambangan Ekspres • Blora Jaya  Bogowonto • Brantas • Brawijaya

C-F

Cikuray  Ciremai • Dharmawangsa • Fajar Utama Solo • Fajar Utama Yogyakarta

G-H

Gajahwong • GajayanaGayabaru Malam Selatan • Gumarang • Harina

J

Jaka Tingkir  Jayabaya • Jayakarta  Joglosemarkerto

K-L

Kahuripan  Kaligung • Kamandaka • Kertajaya  Kertanegara • Kutojaya Selatan  Kutojaya Utara • Lodaya • Logawa

M

Majapahit  Malabar • Malioboro Ekspres • ManahanMataram • Matarmaja  Menoreh • Mutiara Selatan • Mutiara Timur

P

PandalunganPangandaran • Pangrango • Papandayan • Pasundan  Probowangi • Progo • Purwojaya

R-S

RanggajatiSancaka • Sawunggalih • SembraniSenja Utama Solo • Senja Utama YogyakartaSerayu  Singasari • Sritanjung  

T-W

TaksakaTawangalun • Tawang Jaya • Tegal Bahari • Turangga • Wijayakusuma 

Fakta Daerah

Aceh • Sumut • Sumbar • Riau • Jambi • Bengkulu • Sumsel • Lampung • Kepri • Babel • Banten • DKJ • Jabar • Jateng • DIY • Jatim • Bali • NTB • NTT • Kalbar • Kalteng • Kalsel • Kaltim • Kaltara • Sulut • Sulsel • Sulteng • Sulbar • Sultra • Gorontalo • Malut • Maluku • Papua • Pabar • PBD • Pateng • Papeg • Pasel